Membuat Kalkulator dengan Visual Basic

Rabu, Februari 18, 2015 Unknown 0 Comments



1. Pertama-tama buka program Visual Basic 6.0 terlebih dahulu, kalau belum punya bisa download versi portablenya disini dan ikuti petunjuk instalasinya fisana.
2. Jika muncul tampilan seperti gambar dibawah, pilih standar EXE, dan klik Open.

3. Pada menu Properties - From1, ganti Caption nya menjadi nama aplikasi yang akan dibuat (Misal: Kalkulator sederhana).
4. Kemudian buat Form seperti gambar dibawah:
5. Selanjutnya ubah caption masing-masing komponen seperti gambar dibawah dengan cara klik komponen yang akan dirubah > lihat ke menu properties dan ubah captionnya (mirip point nomer 3).
6. Nah setelah tadi kita telah menyusun UI (User Interface), sekarang waktunya kita coding. Apa itu coding? Kalau mau tahu silahkan tanyakan pada Google yang bergoyang. Double click pada UI yang tadi kita buat, atau bisa juga melalui View > Code dan akan muncul tampilan seperti gambar dibawah:
7. Copy code dibawah dan paste di tempat tadi.
Private Sub Command1_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) + Val(Text2.Text)
 End Sub

Private Sub Command2_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) / Val(Text2.Text)
End Sub

Private Sub Command3_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) * Val(Text2.Text)
End Sub

Private Sub Command4_Click()
Text3.Text = Val(Text1.Text) - Val(Text2.Text)
End Sub
Private Sub Command5_click()
End
End Sub
8. Untuk mengetes aplikasi kalkulator yang telah kita buat, coba tekan F5. Coba masukan bilangan pertama dan kedua kemudian klik salah satu jenis operasi. Silahkan modif-modif sesuka hati jika dirasa ada yang kurang.
9. Jika kita ingin mengkompilasi (Apa lagi nih kompilasi, search di Google aja gan) aplikasi tadi tinggal klik File > MakeProject1.exe > Pada kotak dialog Make Project yang muncul, pilih lokasi untuk menyimpan aplikasi dan ketikan nama yang di inginkan untuk menjadi file executable. Misal : kalkulator-azisweb.exe
10. Selesai, sampai disini kita sudah berhasil membuat kalkulator sederhana menggunakan Visual Basic.


1. Pertama-tama buka program Visual Basic 6.0 terlebih dahulu, kalau belum punya bisa download versi portablenya  disini  dan ikuti ...

0 komentar: